"Memilih Pergi Menjemput Rida-Nya" adalah sebuah kisah hidup seseorang yang akhirnya memilih pergi meskipun dalam keadaan hati yang terluka hanya untuk meraih cinta yang abadi yakni cinta kepada Allah. Hingga pada akhirnya berdamai dengan luka dan berusaha menjemput hal-hal yang Allah ridai. Raihlah bahagia yang diridai oleh Allah, agar bahagiamu berkah dan menenangkan hati. Tata kembali dan … more
Penulis bernama lengkap Dian Yustika Rini. Beliau memiliki nama pena DYR. Penulis lahir di Umba pada tanggal 09 Mei 1996. Ia adalah anak ketiga dari lima bersaudara. Beliau meraih gelar Sarjana Teknik di Universitas Halu Oleo Kendari jurusan Teknik Geologi pada tahun 2019. Dulu penulis memiliki hobi membaca, sehingga dalam hari-harinya kalau ada waktu luang ia gunakan untuk membaca. Melalui hobi …
"Memilih Pergi Menjemput Rida-Nya" adalah sebuah kisah hidup seseorang yang akhirnya memilih pergi meskipun dalam keadaan hati yang terluka hanya untuk meraih cinta yang abadi yakni cinta kepada Allah. Hingga pada akhirnya berdamai dengan luka dan berusaha menjemput hal-hal yang Allah ridai.
Produk adalah dalam bentuk digital yang dapat diperoleh via download atau hanya bisa dibaca via aps sesuai keterangan produk. Garansi kepuasan 3 hari uang kembali.
Customer Reviews