Saat ini informasi mengenai pola hidup sehat sangat mudah didapatkan terutama di internet. Permasalahan di kota-kota besar di Indonesia memiliki potensi masalah yang berkaitan pada pola hidup yang kurang sehat, dampak yang paling berbahayanya adalah kemungkinan terkena penyakit jantung atau kardiovaskular diseases. Hal ini umumnya disebabkan karena kurangnya kesadaran masyarakat akan dampak da… more
Penulis lahir di Medan, tanggal 09 April 2000. Penulis merupakan anak ke empat dari empat bersaudara. Saat ini penulis tercatat sebagai mahasiswi jurusan Sistem Informasi di salah satu Universitas di Batam. Berikur ini adalah email penulis yang bisa dihubungi, [email protected].
Saat ini informasi mengenai pola hidup sehat sangat mudah didapatkan terutama di internet. Permasalahan di kota-kota besar di Indonesia memiliki potensi masalah yang berkaitan pada pola hidup yang kurang sehat, dampak yang paling berbahayanya adalah kemungkinan terkena penyakit jantung atau kardiovaskular diseases. Hal ini umumnya disebabkan karena kurangnya kesadaran masyarakat akan dampak dari pola hidup tidak sehat tersebut. Maka dari itu dijelaskan didalam buku ini bahaya kebiasaan pola hidup tidak sehat dan bagaimana cara pola hidup yang sehat itu. Buku digital ini tidak hanya berisikan narasi namun dilengkapi juga dengan ilustrasi-ilustrasi menarik.
Produk adalah dalam bentuk digital yang dapat diperoleh via download atau hanya bisa dibaca via aps sesuai keterangan produk. Garansi kepuasan 3 hari uang kembali.
Customer Reviews