Toko Buku Online
Katalog
dw Downloadable
Deskripsi

Buku ini membahas transformasi besar yang terjadi dalam manajemen sumber daya manusia seiring dengan kemajuan kecerdasan buatan. Di era digital ini , kecerdasan buatan telah mengubah cara perusahaan mengelola sumber daya manusia, mulai dari rekruitment, pengelolaan kinerja hingga pengembangan keterampilan karyawan. Buku ini menjelaskan bagaimana kecerdasan buatan di integrasikan kedalam fungsi-fu… [more]


Rp. 44,900 Rp.34,900
Deskripsi

Buku ini membahas transformasi besar yang terjadi dalam manajemen sumber daya manusia seiring dengan kemajuan kecerdasan buatan. Di era digital ini , kecerdasan buatan telah mengubah cara perusahaan mengelola sumber daya manusia, mulai dari rekruitment, pengelolaan kinerja hingga pengembangan keterampilan karyawan. Buku ini menjelaskan bagaimana kecerdasan buatan di integrasikan kedalam fungsi-fungsi sumber daya manusia. Buku ini juga membahas implikasi etis yang muncul dari penggunaaan kecerdasan buatan serta tantangan yang harus dihadapi untuk memastiakan bahwa kecerdasan buatan diterapkan secara adil dan manusiawi. Melalui sinergi antara manusia dan kecerdasan buatan , buku ini mengajak pembaca untuk melihat masa depan manajemen sumber daya manusia sebagai peluang untuk menciptakan lingkungan kerja yang lebih inklusif , rpoduktif dan berkelanjutan