Sepanjang sejarahnya gereja berkutat dengan apologetika yang berkaitan dengan doktrin Tritunggal, terutama Kistologi dan khisusnya mengenai keilahian Kristus. Kini saatnya gereja menaruh perhatian lebih banyak terhadap apologetika eskatologis, yang menyelidiki nas-nas Alkitab berkaitan dengan peristiwa-peristiwa akhir zaman. "Tetapi engkau, Daniel, sembunyikanlah segala firman itu, dan meteraikanl… [more]
Sepanjang sejarahnya gereja berkutat dengan apologetika yang berkaitan dengan doktrin Tritunggal, terutama Kistologi dan khisusnya mengenai keilahian Kristus.