Toko Buku Online
Katalog
Access
Deskripsi

Keterampilan komunikasi yang efektif, termasuk keterampilan menyampaikan berita buruk, merupakan salah satu kompetensi yang penting di bidang kesehatan. Menyampaikan berita buruk merupakan tugas komunikasi yang kompleks. Selain komponen verbal yang benar-benar memberikan kabar buruk, juga membutuhkan keterampilan lain seperti menanggapi reaksi emosional pasien, melibatkan pasien dalam pengamb… more

Tentang Penulis

Penulis lahir di Lumajang, 8 April 1980 adalah seorang Psikiater yang bekerja di Rumah Sakit Jiwa dr. Radjiman Wediodiningrat Lawang. Penulis merupakan alumni Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya Malang yang kemudian melanjutkan Pendidikan Spesialisasi Kedokteran Jiwa di Universitas Airlangga Surabaya.


Rp. 19,900 Rp.15,000
Report piracy if you are the owner Get Update
Deskripsi

Keterampilan komunikasi yang efektif, termasuk keterampilan menyampaikan berita buruk, merupakan salah satu kompetensi yang penting di bidang kesehatan. Menyampaikan berita buruk merupakan tugas komunikasi yang kompleks. Selain komponen verbal yang benar-benar memberikan kabar buruk, juga membutuhkan keterampilan lain seperti menanggapi reaksi emosional pasien, melibatkan pasien dalam pengambilan keputusan, menangani stres yang diciptakan oleh harapan pasien untuk sembuh, keterlibatan banyak anggota keluarga, dan dilema bagaimana memberi harapan ketika situasinya suram.

Buku ini ditujukan untuk membantu praktisi kesehatan dalam menyampaikan berita buruk dengan metode SPIKES dan GRIEV_ING. Buku ini berisi teori yang dilengkapi contoh-contoh praktis cara penyampaian  berita buruk dalam praktek di dunia kesehatan. 

Customer Reviews

Pengembalian / Penukaran

Produk adalah dalam bentuk digital yang dapat diperoleh via download atau hanya bisa dibaca via aps sesuai keterangan produk. Garansi kepuasan 3 hari uang kembali.

Ebook/Produk digital terkait

...