About Authors
Profile Penulis

Randy   Ramadhan

AuthorPreneur, Penulis, Penerbit Individu/Indie
no profile photo Randy   Ramadhan

Seorang penulis, podcaster, programmer dan suka Filsafat. Dengan menyatukan keseluruhan hobi, Selalu mengharapkan mendapat pencerahan dalam hidup untuk menjadi lebih baik. Menyalurkan pemikiran lewat sebuah Buku Surat Untuk Masa Depan dan tulisan-tulisan singkat. Kegiatan aktif di bidang Podcast Hidup dan Waktu, eksperimen projek dan untuk melatih logika berpikir dan merefleksikan dalam hidup.

Back

Author's Books

Filsafat Bertanya Tentang Hidup : Mari hidup dengan filosofis  
Access
Filosofi atau filsafat menjadi sebuah bidang ilmu yang kebanyakan orang hindari, orang orang merasa dengan menanyakan sesuatu yang sudah pasti adalah sebuah ketidakgunaan.

Namun dibalik filsafat terdapat sebuah pencerahan bagaimana cara kita hidup dengan lebih baik. menjadi manusia yang memaknai makna hidup itu sendiri. dengan hal tersebut, kita bisa lebih menghargai alasan kita hidup di dunia ini.

Randy ramadhan lewat buku ini akan memberikan "surat surat" untuk kita semua tentang hal yang patut dipertanyakan, hal hal filosofis, dan hal hal terhadap khayalan untuk masa depan.
Rp. 69900 Rp.59,900 Detail
Filsafat Surat untuk masa depan : nasehat untuk kita dimasa depan  
Access
Hal yang paling diinginkan dalam hidup adalah hidup dengan baik. Namun terkadang, mencapai hal ini adalah kegagalan jika kita tidak tau apa yang harus dilakukan. Kebutuhan untuk mencari jati diri berasal dari membaca pemikiran orang lain, atau mendengarkan nasihat orang lain.

Randy Ramadhan mencoba untuk menasehati lewat sepucuk surat yang dikumpulkan menjadi buku ini. Dengan menggunakan konsep surat ini, diharapkan, kita bisa lebih fokus pada permasalahan kita. Tanpa harus menyelesaikan buku ini terlebih dahulu.

Semoga di masa depan kita menjadi lebih baik melalui surat surat ini.
Rp. 69900 Rp.59,900 Detail
Novel Ineffable : Perjalanan Hidup yang tak terlukiskan  
Access
mengisahkan hidup seorang Erlangga Putra yang mencari dan terus mencari makna hidupnya dan menghadapi banyak rintangan. Ditemani filsafat, programming dan buku, ia mencari jati dirinya.

kegelapan hidupnya yang mungkin orang lain tidak mungkin bertahan. kegelisahan terhadap tuhan yang mungkin orang lain menjauhinya dan kesulitan memperoleh kebahagiaan lewat 'penjara' yang disebut rumah.

bisakah dia mendapatkan makna hidup melewati semua itu?
Rp. 69900 Rp.59,900 Detail